Skip to content

Yogi Pangestu

PT Indotruck Utama menyelenggarakan Volvo Truck Aftermarket Gathering 2023

PT Indotruck Utama menyelenggarakan acara Aftermarket Gathering yang dihadiri oleh 50 pelanggan setia PT Indotruck Utama. Acara tersebut digelar pada tanggal 19 Oktober 2023 di Hotel Santika Kelapa Gading Jakarta Utara. PT Indotruck utama melakukan pemaparan terkait program unggulan dari divisi aftermarket Volvo, seperti (Volvo… Read More »PT Indotruck Utama menyelenggarakan Volvo Truck Aftermarket Gathering 2023

PT Indotruck Utama Menggelar Acara CSR Penguatan Ketahanan Pangan di Sleman, Yogyakarta

PT Indotruck Utama, baru-baru ini menyelenggarakan acara Corporate Social Responsibility (CSR) yang berkesan di Sleman, Yogyakarta. Acara ini, yang berlangsung pada tanggal 3 September 2023, menjadi momen penting bagi perusahaan untuk memberikan kontribusi yang nyata kepada masyarakat dan lingkungan sekitarnya. Acara CSR yang diselenggarakan oleh… Read More »PT Indotruck Utama Menggelar Acara CSR Penguatan Ketahanan Pangan di Sleman, Yogyakarta

Indotruck Utama Kenalkan ICDC, Fasilitas Teknologi Digital Mumpuni

PT Indotruck Utama (ITU) meluncurkan fasilitas berbasis teknologi digital bernama Indotruck Command and Data Center (ICDC) di lantai 7 Gedung Indomobil Tower, Jakarta. Sebelumnya, Indotruck sudah memperkenalkan aplikasi ITU Connect yang menjadi sarana pelanggan melakukan transaksi terkait truk dan alat berat. President Director PT Indotruck… Read More »Indotruck Utama Kenalkan ICDC, Fasilitas Teknologi Digital Mumpuni